
Serangan Fajar
1981
TiViE.id | Kisah perang kemerdekaan di Yogyakarta dan Semarang yang melibatkan ribuan rakyat. Menampilkan tokoh-tokoh penting dalam sejarah. Mulai dari cerita anak kecil yang selalu menanyakan figur sosok ayahnya yang sudah tewas sampai dengan cerita keluarga bangsawan yang ikut gigih berperang.